Podcast » Berita

Berita Sore 26 Juni 2024

26 June 2024 - 17:30 WIB

Syedara Lon, berikut sari Berita Sore 26 Juni 2024

Kapolda Aceh bagikan 300 paket sembako kepada masyarakat di Ulee lheue

Polisi ringkus 4 pemakai sabu di Aceh Selatan

Satpol PP kembali amankan 11 gepeng di Banda Aceh

* Dengarkan juga berita menarik Lain yang telah di Rangkum Tim News Room Serambi FM
——————————————————————————————

Editor Serambi FM : Faisal Zz
Newscaster : Ilham