Podcast » Cakrawala

CAKRAWALA SERAMBI FM, EDISI SENIN 31 JULI 2017

31 July 2017 - 12:08 WIB

CAKRAWALA SERAMBI FM, EDISI SENIN 31 JULI 2017

SYEDARA LON

KEPALA BADAN METEOROLOGI, KLIMATOLOGI, DAN GEOFISIKA (BMKG) MEULABOH-NAGAN RAYA, EDI DARLUPTI MENGATAKAN, TITIK API (HOT SPOT) KEBAKARAN LAHAN DI ACEH BARAT DAN NAGAN RAYA SUDAH HILANG PADA SABTU LALU, SEBAGAIMANA DIBERITAKAN SERAMBI INDONESIA, MINGGU KEMARIN. SEBELUMNYA, DI ACEH BARAT TERDETEKSI 15 TITIK API.
KEBAKARAN LAHAN DI KABUPATEN ITU DIKABARKAN TELAH MENCAPAI 200 HEKTARE DALAM WILAYAH KECAMATAN JOHAN PAHLAWAN, KAWAY XVI, WOYLA, DAN SAMATIGA. LAHAN YANG TERBAKAR ITU MERUPAKAN LAHAN MILIK MASYARAKAT, BAIK LAHAN KOSONG MAUPUN KEBUN SAWIT.

SIMAK CAKRAWALA SERAMBI FM, EDISI SENIN 31 JULI 2017 PUKUL 10.00-11.00 WIB.
TEMA: MESKI TITIK API HILANG, TAPI TETAPLAH WASPADA

KOMENTAR ANDA ?
CALL; 0651 637172 / 0811689020
NARASUMBER:
1. YARMEN DINAMIKA (REDPEL Hr. SI)
2. M. NUR (DIREKTUR WALHI ACEH)