Podcast » Berita

Berita Pagi edisi 24 Juli 2020

24 July 2020 - 07:00 WIB

Syedara Lon, berikut sari Berita Pagi edisi 24 Juli 2020

BERTAMBAH TUJUH PASIEN COVID-19 DI ACEH SEHINGGA TOTAL JADI 158 ORANG

PRIA BERMASKER RAMPOK 10 MAYAM EMAS MILIK PASUTRI LANSIA DI ACEH UTARA/

KOMPLOTAN PEMBOBOL ATM GAGAL BERAKSI DI LHOKSEUMAWE KARENA KEPERGOK WARGA

Berita ini juga bisa anda dengar di Radio Citis 94,4 FM Lhokseumawe, Radio Lauser 94,60 FM Aceh Tenggara, Radio Amanda 104 FM Takengon dan Radio Megaphone 105,6 Sigli.

* Dengarkan juga berita menarik Lain yang telah di Rangkum Tim News Room Serambi FM

——————————————————————————————

Editor SerambiFM : Pesal zz
Newscaster : Ilham