Podcast » Berita

Berita Sore Edisi 30 Mai 2014

30 May 2014 - 11:56 WIB

Berita Sore Edisi 30 Mai 2014

Syedara Lon, berikut sari Berita Sore edisi Jum’at, 30 Mai 2014 :

– Polisi perbatasan amankan dua wanita bercadar saat bawa 20 kg ganja.

– Tak tahan rumahnya dipenuhi lalat, warga datangi pemilik usaha ayam potong.

– Mahasiswi Akper pemkab Aceh Selatan sudah tiga bulan menghilang.

* Dengarkan Juga berita menarik Lainya yang telah di Rangkum Tim NewsRoom Serambi FM.

————————————————————————————-

Editor Serambi FM : Faisal ZZ
Dibacakan oleh : Kamal & Achyar A