Podcast » Haba Ranto

Tradisi ‘Meuramien’ pada Musim Semi Di Negeri Kanguru

19 December 2013 - 22:27 WIB

OLEH TEUKU M RIDHA AL AUWAL, mahasiswa Program Master of Arts, School of Language, Culture, and Linguistics, Monash University, melaporkan dari Melbourne

SETELAH perjuangan panjang melalui musim dingin yang dinginnya bisa membuat tubuh menggigil bahkan seakan membeku, musim semi pun akhirnya tiba di Australia. Musim ini lebih dikenal dengan sebutan Aussie. Musim yang penuh romantisme, saat bunga-bunga bermekaran dengan berbagai corak dan warna, sehingga sangat menarik.

—————————————————————————-

Bagaimana pengalaman yang ia tuliskan dalam sebuah laporan yang dimuat dalam rubrik Citizen Reporter Harian Serambi Indonesia.

Kami Gambarkan dalam versi Audio yang di produksi dan ditayangkan di Radio Serambi FM 90.2 MHz.

Selengkapnya dengarkan Podcast dibawah ini :