Berita Pagi Edisi 11 November 2013
10 November 2013 - 20:07 WIB
Berita Pagi Edisi 11 November 2013
Syedara Lon, berikut sari Berita Pagi,Senin 11 November 2013:
– Para pihak kecam aksi pembakaran koran Serambi Indonesia di bireuen.
– Sebulan buron pelaku pembunuhan di Langsa tertangkap.
– Dana Rp 28 Miliyar dialokasikan untuk pertenakan terpadu di Blang Bintang.
* Dengarkan juga berita menarik lainnya yang telah dirangkum tim news Serambi FM.
————————————————–
Producer : Reza
Dibacakan oleh : Achyar ABD & Maimun